Kab. Bangka Selatan

Audiensi KPU dan Media, Sinergi Tingkatkan Partisipasi Pilkada Bangka Selatan

×

Audiensi KPU dan Media, Sinergi Tingkatkan Partisipasi Pilkada Bangka Selatan

Sebarkan artikel ini

Narasumber kedua, Budi Wardoyo, mantan anggota KPU Bangka Selatan, menyoroti peran media digital yang semakin berkembang.

“Platform digital yang ada saat ini dapat digunakan untuk menjangkau pemilih, terutama generasi muda, yang menjadi target utama dalam peningkatan partisipasi pemilih,” jelasnya.

Kegiatan ini diharapkan dapat memfasilitasi pertukaran informasi yang efektif antara KPU dan media. Selain itu, diharapkan media dapat lebih aktif dalam memberikan informasi yang akurat dan edukatif kepada masyarakat menjelang pemilihan.

Sinergitas ini diharapkan akan meningkatkan partisipasi masyarakat dalam Pilkada serta menciptakan pemilih yang cerdas dan aktif dalam demokrasi.

Dengan diadakannya audiensi ini, KPU Bangka Selatan berkomitmen untuk menjalin hubungan yang lebih erat dengan media guna mengawal proses demokrasi yang adil dan transparan.

Akses Terus Biar Update