BeritaKota Pangkalpinang

Pj Gubernur Babel Pastikan Stok dan Harga Pangan di Belitung Aman Jelang Maulid Nabi

×

Pj Gubernur Babel Pastikan Stok dan Harga Pangan di Belitung Aman Jelang Maulid Nabi

Sebarkan artikel ini
Pasar Induk Tanjungpandan

Ia berharap, harga pangan yang terjangkau ini dapat membantu masyarakat dalam memenuhi kebutuhan sehari-hari.

Selain meninjau ketersediaan pasokan barang pokok, orang nomor satu di Babel ini juga menyempatkan untuk berinteraksi mendengar masukan baik dari pedagang dan masyarakat yang berbelanja di pasar.

Setelah meninjau pasar induk Tanjungpandan, Pj Gubernur Sugito melanjutkan peninjauan ke salah satu distributor swasta dan gudang Perum Bulog KCP Belitung.

Akses Terus Biar Update