pemkotpangkalpinang Ucapan Hari Natal Pemkab Basel
Hukum dan KriminalKab. Bangka Selatan

Lepas Anggota Pensiun, Polres Basel Gelar Upacara Wisuda Purna Bakti

×

Lepas Anggota Pensiun, Polres Basel Gelar Upacara Wisuda Purna Bakti

Sebarkan artikel ini

Dijelaskannya, tradisi pelepasan ini sebagai bentuk wujud nyata penghargaan satuan institusi Polri kepada tugas dan jasa-jasa para anggotanya. Salah satunya Polres Bangka Selatan sebagai bagiannya mengucapkan terima kasih dan penghargaan.

“Tak ada gading yang tak retak, atas nama kesatuan dan keluarga besar kami memohon maaf. Kami juga akan terus bersama bapak sebagai bagian dari keluarga besar Polri. Jadi kapan saja, kita selalu terbuka” ujarnya.

Sementara itu, AKP Ekhard mengungkapkan dirinya merasa terharu dan menyampaikan ucapan terima kasih atas kegiatan ini dan semoga tetap terjalin ikatan persaudaraan.

“Saya yang purna terhitung mulai dari bulan Mei ini mengucapkan terima kasih atas bimbingan dan petunjuk hingga kami dapat mengakhiri tugas pengabdian ini,” pungkasnya.